Pada akhir quartal ketiga 2009 ini banyak produsen game yang memasarkan produk game terbaru mereka, produsen-produsen terkenal itu antara lain Electronic Arts, Ubisoft dan Konami.
Rentang akhir September hingga awal Oktober rupanya sudah siap-siap diserbu gelontoran game baru. Di antaranya ada game balap legendaris Gran Turismo untuk konsol PSP dan Dead Space Extraction untuk Nintendo Wii.
Yups, gamer mana yang tak kenal Gran Turismo? Dikabarkan, game balap dengan grafis 60 fps ini akan lebih dulu menyambangi Amerika Utara dengan kisaran harga US$ 200 dan akan dibundling dengan PSP-3000 perak.
Di ranah konsol lain, nampaknya sebentar lagi nuansa horor akan segera 'meneror' konsol Nintendo Wii. Pasalnya, minggu ini Dead Space Extraction akan segera tiba. Game yang merupakan seri lanjutan Dead Space ini akan menggunakan style Wii Remote-House of the Dead: Overkill.
Sementara pemilik PS3 akan memiliki kesempatan untuk menjadi seorang Ryu Hayabusa pada Ninja Gaiden Sigma 2. Game yang merupakan lanjutan Ninja Gaiden II ini akan menampilkan lebih sedikit kekerasan, dibanding 'saudaranya' yang dimainkan di konsol Xbox 360.
Berikut adalah daftar game-game terbaru lainnya yang akan hadir dari 29 September - 2 Oktober 2009:
29 September 2009 (judul / konsol / genre / publisher)
30 September 2009
1 Oktober 2009
2 Oktober 2009
Jadi buat para teman-teman gamers semua, silahkan untuk mulai berburu koleksi game -game favoritnya.
• Gamespot.com
Rentang akhir September hingga awal Oktober rupanya sudah siap-siap diserbu gelontoran game baru. Di antaranya ada game balap legendaris Gran Turismo untuk konsol PSP dan Dead Space Extraction untuk Nintendo Wii.
Yups, gamer mana yang tak kenal Gran Turismo? Dikabarkan, game balap dengan grafis 60 fps ini akan lebih dulu menyambangi Amerika Utara dengan kisaran harga US$ 200 dan akan dibundling dengan PSP-3000 perak.
Di ranah konsol lain, nampaknya sebentar lagi nuansa horor akan segera 'meneror' konsol Nintendo Wii. Pasalnya, minggu ini Dead Space Extraction akan segera tiba. Game yang merupakan seri lanjutan Dead Space ini akan menggunakan style Wii Remote-House of the Dead: Overkill.
Sementara pemilik PS3 akan memiliki kesempatan untuk menjadi seorang Ryu Hayabusa pada Ninja Gaiden Sigma 2. Game yang merupakan lanjutan Ninja Gaiden II ini akan menampilkan lebih sedikit kekerasan, dibanding 'saudaranya' yang dimainkan di konsol Xbox 360.
Berikut adalah daftar game-game terbaru lainnya yang akan hadir dari 29 September - 2 Oktober 2009:
29 September 2009 (judul / konsol / genre / publisher)
- Baseball Blast / WII / Sports / 2K Sports
- Bass Pro Shops: The Strike / PC, Wii, X360 / Sports / XS Games
- Battle of Giants - Dragons / DS / Adventure / Ubisoft
- Beaterator / IP, PSP / Puzzle / Rockstar Games
- Black College Football Experience - The Doug Williams Edition / X360 / Sports /
- Aspyr
- Cabela's Big Game Hunter 2010 / PS3, WII, X360 / Sports
- Dead Space Extraction / WII / Action / Electronic Arts
- Deca Sports 2 / WII / Sports / Hudson
- Dream Dancer / DS / Simulation / Zoo Games
- Fabulous Finds / DS / Puzzle / THQ
- Family Feud / DS, PC, Wii / Puzzle / Ubisoft
- Family Fun Football / WII / Sports / Tecmo
- Hidden Mysteries: Titanic / DS / Adventure / Activision Value
- Imagine Salon Stylist / DS / Simulation / Ubisoft
- Just in Time Translation / DS / Simulation / THQ
- Kingdom Hearts 358/2 Days / DS / Role-Playing / Square Enix
- MotorStorm Arctic Edge / PSP / Driving / SCEA
- MySims Agents / DS, WII / Puzzle / Electronic Arts
- Ninja Gaiden Sigma 2 / PS3 / Action / Tecmo
- Obscure: The Aftermath / PSP / Adventure / Ignition Entertainment
- Rapala: We Fish / WII / Sports / Activision
- Red War: Edem's Curse / PC / Action / Uforia
- Sideswiped / DS / Driving / Majesco Games
- Smart Boys Game Room 2 / DS / Puzzle / Tommo
- Smart Girls Playhouse 2 / DS / Puzzle / Tommo
- Smart Kids: Mega Game Mix / DS / Action / UFO Interactive
- Tornado Outbreak / PS3, WII, X360 / Action / Konami
- Undead Knights / PSP / Action / Tecmo
- Valhalla Knights: Eldar Saga / WII / Role-Playing / Xseed Games
- The Wizard of Oz: Beyond the Yellow Brick Road / DS / Role-Playing / Xseed Games
30 September 2009
- .detuned / PS3 / Puzzle / SCEA
- Axel & Pixel / X360 / Adventure / 2K Play
- Backbreaker Football: Tackle Alley / IP / Sports / NaturalMotion
- Boom Brigade / IP / Action / 10tons Entertainment
- Critter Crunch / PS3 / Puzzle / Capybara Games
1 Oktober 2009
- Dreamer: Top Model / DS / Action / Dreamcatcher
- Driift / WII / Driving / Konami
- Elven Legacy: Ranger / PC / Strategy / Paradox Interactive
- Fallout 3: Operation Anchorage / PS3 / Role-Playing / Bethesda Softworks
- Fallout 3: The Pitt / PS3 / Role-Playing / Bethesda Softworks
- Gran Turismo / PSP / Driving / SCEA
- Kissing Frenzy / IP / Simulation / Tequila
- Medieval Games / WII / Action / Vir2L Studios
- Party Crashers / WII / Puzzle / Detn8
- Shutter Island / PC / Adventure / Merscom LLC
- Theatre of War II: Centauro / PC / Strategy / Battlefront.com
2 Oktober 2009
- Risen / PC / Role-Playing / Deep Silver
- Rock Blast / WII / Puzzle / UFO Interactive
Jadi buat para teman-teman gamers semua, silahkan untuk mulai berburu koleksi game -game favoritnya.
• Gamespot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar